PROFIL SEKOLAH
Nama Sekolah :
SMP Muhammadiyah 4 Sukorejo
Alamat
: Jalan Sumber Kebumen – Sukorejo Kendal Phone
(0294) 451 375
1. Nama dan alamat
Yayasan/Penyelenggara sekolah
Muhammadiyah Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah
Jalan KH Ahmad Dahlan 46 Weleri Desa Penyangringan
Kecamata Weleri
Kabupaten
Kendal
2.
Visi dan
Misi Sekolah
Visi : “Uswah dalam Bertaqwa, Berakhlak
Mulia, dan Berprestasi Unggul”
Indikator :
a.
Unggul
dalam kegiatan keagamaan
b.
Unggul
dalam sikap dan perilaku
c.
Unggul dalam prestasi akademik
d.
Unggul
dalam bidang komunikasi
e.
Unggul
dalam kegiatan olahraga
f.
Unggul
dalam bidang kesenian
g.
Unggul
dalam bidang keterampilan
h.
Mendapat
kepercayaan dari masyarakat
Misi Sekolah :
a.
Menumbuhkan
penghayatan dan pengamalan ajaran agama dan memiliki budi pekerti yang luhur
b. Membudayakan
pengamalan ajaran agama dalam sikap dan perilaku
c. Menyelenggarakan
pembelajaran dan bimbingan secara efektif untuk mengoptimalkan potensi akademik
yang dimiliki siswa.
d. Mendorong dan membantu siswa untuk mengenali
potensi dirinya agar dapat berkomunikasi dengan baik.
e. Menyelenggarakan
pelatihan dan bimbingan untuk berprestasi di bidang olahraga.
f.
Melestarikan dan mengembangkan seni dan budaya
bangsa
g. Mengembangkan budaya
kompetitif bagi siswa dalam upaya peningkatan keterampilan.
h. Menciptakan
lingkungan sekolah yang tertib, bersih dan indah sehingga tidak hanya menjadi
sekolah yang unggulan tetapi juga
sekolah pilihan masyarakat.
3.
NSS. : 204032403025
NDS C. : 02142002
4.
Jenjang
Akreditasi : DIAKUI/B
5.
Tahun
Didirikan :
1976
6.
Tahun
Beroperasi : 1976
7.
Status
Tanah :
Hak Milik Perserikatan
a. Surat
Kepemilikan Tanah : Sertifikat
b. Luas Tanah : 8.480 m2
8. Status Bangunan : Hak Milik
a.
Surat Izin Bangunan : -
b. Luas Bangunan : 1.634 m2
9. Jumlah Siswa
dalam Tiga Tahun Terakhir
Kelas
|
Jumlah
Siswa
|
Keterangan
|
||
2015/2016
|
2016/2017
|
2017/2018
|
||
VII
|
94
|
100
|
114
|
|
VIII
|
79
|
97
|
107
|
|
IX
|
90
|
71
|
91
|
|
Jumlah
|
263
|
268
|
312
|
10. Data Ruang Kelas
b
Kelas VIII : 4 ruang
11.
Rombongan
Belajar
a.
Kelas VII : 4 Rombel
b.
Kelas VIII : 4 Rombel
c.
Kelas IX : 4 Rombel
12.
Guru
a. Jumlah Guru
Keseluruhan : 21 orang
b. Guru Tetap
Yayasan : 6 orang
c. Guru Tidak Tetap : 14 orang
d. Guru PNS Dipekerjakan : 1 orang
e. Guru Bantu : - orang
f. Staf Tata Usaha : 3 orang
g.
Penjaga Sekolah : 1 orang